Karakater Hamba Tuhan Menurut 1 Timotius 6:11-12

Sukarno Hadi

Abstract


Character is one of the elements related to the principles and values of life that influence a person's thoughts, attitudes and behavior. To be a servant of God is a call from God personally to the person He wants. Many servants of God lose the focus of their ministry and lose God's character in their lives. A pastor in ministry must have the character of a servant of God

The method in writing scientific papers is descriptive qualitative using literature study. The concept of the character of God's servants in 1 Timothy 6: 11-12, namely: First, stay away from all forms of evil. All forms of crime such as arrogance or pretending to be ignorant, looking for questions and fighting words that cause envy, injury, slander, suspicion, and bickering, wrong motivation in worship (1 Tim. 6: 4-5), greed / greed that is shown love of money (1 Tim. 6: 9-10. Second, pursuing all forms of virtue, which are the principles and nature of serving God and others. The first form of virtue is justice. Timothy must pursue justice, worship or piety, faithfulness, love. , patience, gentleness (1 Tim. 6:11), Third, defend his vocation by competing in a good / true faith contest (1 Tim. 6:12)

 

Keywords: Concept, Character, Servant of God.

 

Abstrak

 

Karakter adalah salah satu unsur  yang terkait dengan prinsip dan nilai hidup yang mempengaruhi pikiran, sikap, serta perilaku seseorang. Menjadi hamba Tuhan adalah sebuah panggilan dari Allah secara pribadi kepada orang yang dikehendakiNya. Banyak hamba-hamba Tuhan kehilangan fokus pelayanan dan kehilangan karakter Allah dalam kehidupannya. Seorang gembala dalam pelayanan harus  memiliki karakter hamba Tuhan

Metode dalam penulisan karya ilmiah ini adalah deskriptif kualitatif dengan menggunakan studi pustaka . Konsep tentang  karakter hamba Tuhan dalam 1 Timotius 6:11-12 yaitu:Pertama, menjauhi segala bentuk kejahatan. Segala bentuk kejahatan seperti kesombongan atau berlagak tahu, mencari-cari soal dan bersilat kata yang menyebabkan dengki, cidera, fitnah, curiga, dan percekcokan, motivasi yang salah dalam beribadah (1 Tim. 6:4-5), keserakahan/ketamakan yang ditunjukkan cinta uang (1 Tim. 6:9-10.Kedua, mengejar segala bentuk kebajikan, yang menjadi prinsip dan sifat dasar dalam melayani Tuhan dan sesama. Bentuk kebajikan yang pertama adalah keadilan. Timotius harus mengejar keadilan , ibadah atau kesalehan, Kesetiaan. kasih, kesabaran, kelemah-lembutan (1 Tim.6:11), Ketiga, mempertahankan panggilannya dengan cara bertanding dalam pertandingan iman yang baik/benar (1 Tim.6:12)

 

Kata kunci: Konsep, Karakter, Hamba Tuhan.

Keywords


Character; Servant of God

Full Text:

PDF

References


Abdipatra, Budi. Bukan Sembarang Pemimpin . Yogyakarta: Gloria Graffa,2006

Anderson, Neil T.Siapa Anda Sesungguhnya.Bandung: Lembaga Literatur Baptis.1997

Barclay, William. Surat 1 dan 2 Timotius, Titus, Filemon, Pemahaman Alkitab Setiap Hari. Jakarta: Gunung Mulia,2006

Barrows, Kate. Iri Hati. Yogyakarta: Pohon Sukma,2003

Blaiklock, E. M. Surat-surat Penggembalaan .Malang: Gandum Mas,1982

Carothers, Merlin. Jatuhnya Seorang Hamba Tuhan. Malang: Gandum Mas,1990

Douglas,J. D, Ensiklopedi Alkitab Masa Kini, pen., M. H. Simanungkalit, peny., (Jakarta: Yayasan Komunikasi Bina Kasih/OMF,1996

Drewes,B.F., Wilfrid Haubeck, Heinrich von Siebenthal. Kunci Bahasa Yunani Perjanjian Baru. Jakarta: Gunung Mulia,2006

Fee, Gordon D. 1 and 2 Timothy, Titus. Peabody, MA: Hendrickson Publisher,1993

Ferguson, Ben. Cara Mengatasi 12 Masalah Kehidupan .Solo: Dabara Publisher,1994

Foster, Richard J.Uang, Seks, dan Kekuasaan .Badung: Kalam Hidup,1985

Friedrich,Gerhard dan Gerhard Kittel.Theological Dictionary of the New Testament Volume VI .Grand Rapids, Michigan: WM. B. Eerdmans Publishing,1983

Hiebert, D. Edmond. First Timothy . Chicago: Moody Press,1957

Ingouf, John E. Sekelumit Tentang Gembala Sidang.Bandung: Lembaga Literatur Baptis,1988

Jefferson, Charles .Pejabat Gereja Sebagai Gembala Sidang. Hongkong: Living Books,1997

Kamisa. Kamus Lengkap Bahasa Indonesia . Surabaya: Kartika,1997

Keller,W. Phillip. Rahasia Kehidupan yang Berbuah.Bandung: Lembaga Litratur Baptis,1999

Lahaye, Tim . Temperamen yang Diubahkan . Surabaya: YAKIN,1971

Nugroho, Sidik. 336 Reflections of life. Jakarta: PT. Bhuana Ilmu Populer,2012

Piper, John . Supermasi Allah Dalam Kotbah. Surabaya:Momentum,2008

Riggs,Ralph M.Gembala Sidang yang Berhasil . Malang: Gandum Mas,1984

Ryan,Kevin & Karen E. Bohlin.(1999). Building Character in Schools: Practical Ways to Bring Moral Instruction to Life. San Francisco: Jossey Bass

Sanders, J. Oswald.Kepemimpinan Rohani .Bandung: Yayasan Kalam Hidup,2006

Stibss,A. M. (ed).Tafsiran Alkitab Masa Kini 3 Matius-Wahyu. Jakarta:Komunikasi Bina Kasih/OMF,1994

Summers, Ray.Dasar-dasar Bahasa Yunani Perjanjian Baru .Malang: Sekolah Tinggi Alkitab Nusantara,2010

Sutanto,Hasan. Perjanjian Baru Interlinear Yunani-Indonesia dan Konkordansi Perjanjian Baru (PBIK) Jilid II . Jakarta: Lembaga Akitab Indonesia,2003

Tomatala, Yakob. Anda Juga Bisa Menjadi Pemimpin Visioner. Jakarta:YT Leadership Fondation,2005

Tu’u, Tulus. Kuasa Ucapan. Bandung: Kalam Hidup,1998

Vincent,Marvin Richardson.Word Studies in the New Testament (New York: Charles Scribner’s Sons,1911

Warren, Rick. Kehidupan yang Digerakkan Oleh Tujuan. Malang: Gandum Mas,2004

Wiersbe, Warren W. Merdeka di Dalam Kristus.Bandung: Kalam Hidup,1975

Wiersbe, Warren W.Kaya di Dalam Kristus . Bandung: Kalam Hidup,1976

Wiersbe, Warren.Ten Power Principles for Christian Service. Grand Rapids:Baker Books,1997

Wongso, Peter. Teologia Penggembalaan. Malang: Literatur Seminari Alkitab Asia Tenggara,2011




DOI: https://doi.org/10.55097/sabda.v1i2.15

DOI (PDF): https://doi.org/10.55097/sabda.v1i2.15.g22

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Sabda: Jurnal Teologi Kristen

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Sabda: Jurnal Teologi Kristen has been registered on:

  

View My Stats